Prosedur Pembatalan/Refund Tiket Pesawat Lion Air
Ditulis pada: May 05, 2015
Pikir-pikir dulu deh, 20+ Tempat Destinasi Wisata bintan paling Bagus dan Keren sangat mengangumkan untuk dijelajahi. Daerah ini memiliki demografi kepulauan, sehingga pemandangan yang ada sangat indah dan memanjakan mata.
Ketentuan Lion Air
Ubah Nama
- Hanya dapat dilakukan melalui Call-Center Lion Air: 0804-1-77-88-99.
Reroute/Pindah Rute
- Tidak bisa.
Rebook/Reschedule
- Hanya dapat dilakukan melalui Call-Center Lion Air: 0804-1-77-88-99.
- Rebook/Reschedule minimal di kelas yang sama.
- Di atas 48 jam, dikenakan biaya admin Rp 50.000 ditambah selisih harga tiket baru.
- Kurang dari 48 jam sampai 24 jam, dikenakan Cancellation Fee 50% dari basic fare/pax.
- Antara 24 jam hingga 2 jam sebelum keberangkatan dikenakan Cancellation Fee 80% dari basic fare/pax.
- Kurang dari 2 jam sebelum keberangkatan atau setelah proses check-in, dikenakan Cancellation Fee 90% dari basic fare/pax.
- Untuk Infant (Anak-anak) tidak dikenakan biaya admin maupun Cancellation Fee.
- Untuk harga tiket baru yang lebih tinggi, selisih harga tidak akan dikembalikan.
Ketentuan Pembatalan dan Refund Lion Air adalah berdasarkan waktu pembatalan:
Di atas 48 jam sebelum keberangkatan:
- Dikenakan Refund Fee 50% dari basic fare/pax.
Dalam 48 jam hingga 4 jam sebelum keberangkatan:
- Dikenakan Refund Fee 80% dari basic fare/pax.
Kurang dari 4 jam sebelum keberangkatan atau setelah proses check-in (no-show gate):
- Dikenakan Refund Fee 90% dari basic fare/pax.